Over Learning: Pengertian, Manfaat dan Contohnya - Guru Santai

Over Learning: Pengertian, Manfaat dan Contohnya

Over learning (belajar lebih) artinya upaya belajar yang melebihi batas penguasaan dasar atas materi pelajaran tertentu. Over learning terjadi apabila respons atau reaksi tertentu muncul setelah siswa melakukan pembelajaran atas respons tersebut de­ngan cara di luar kebiasaan.



Manfaat Over Learning

  1. meningkatkan daya serap dan daya ingat terhadap materi yang telah disampaikan
  2. membantu mempertahankan tingkat kinerja keterampilan yang diinginkan selama beberapa waktu dan dan kadang-kadang berkepanjangan.
  3. Pembelajaran berlebih sangat penting untuk leterampilan yang akan dipraktekkan untuk jangka waktu tertentu.

Contoh Over Learning

contoh yang dapat dipakai untuk overlearning, antara lain pembacaan teks Pancasila pada setiap hari Senin dan Sabtu memungkinkan ingatansiswa terhadap materi PPKN lebih kuat.

Keadaan seperti ini disebut dengan keadaan Over Learning. Sehingga apa yang anda pelajari sudah seperti bagian dari diri anda. Keadaan ini bisa dicapai karena adanya pengulangan hingga ribuan kali sehingga seseorang melampaui batas belajarnya.


Demikian beberapa hal yang bisa Guru Santai sampaikan semoga bermanfaat dan membantu. Ikuti terus Guru Santai dengan cara follow untuk mendapatkan informasi seputar pendidikan menarik lainnya.

0 Response to "Over Learning: Pengertian, Manfaat dan Contohnya "

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel