Jawaban Bimtek Guru Belajar Seri Guru Merdeka Belajar
Jawaban Bimtek / Pelatihan Program Guru Belajar Seri Guru Merdeka Belajar - Program multi fungsi Ayo Guru Belajar yang diselenggarakan oleh
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi memberikan pengalaman
belajar yang menarik bagi Bapak / Ibu Guru peserta. Selain dari pengalaman
belajar, tentunya banyak ilmu baru yang dapat dikembangkan dan di aplikasikan
di dalam kelas.
Program
Guru Belajar dan Berbagi seri Guru Merdeka Belajar merupakan upaya
membantu guru dan satuan pendidikan memahami konsep guru merdeka belajar dan
meningkatkan kompetensi pengembangan diri secara mandiri untuk mengembangkan
karier.
A. Tujuan Umum. Mengacu pada model kompetensi guru, program Guru
Merdeka Belajar akan meningkatkan kompetensi.
1. Menunjukkan kebiasaan refleksi untuk pengembangan diri secara
mandiri
- Melakukan
refleksi terhadap praktik pembelajaran dan pendidikan.
- Menemukan
aspek kekuatan dan kelemahan sebagai guru.
- Menetapkan
tujuan dan rencana pengembangan diri.
- Menentukan
cara dan beradaptasi dalam melakukan pengembangan diri.
2. Berpartisipasi aktif dalam jejaring dan organisasi profesi
untuk mengembangkan karier
- Mengikuti
secara aktif berbagai kegiatan jejaring dan organisasi profesi.
- Melakukan
eksplorasi berbagai pengalaman belajar dari kegiatan jejaring dan
organisasi profesi untuk mengembangkan karier.
- Menghasilkan
karya dan/atau memberikan layanan yang bermakna dari kegiatan jejaring dan
organisasi profesi untuk mengembangkan karier.
B. Tujuan Khusus
- Mengenali miskonsepsi pendidikan sehingga peserta bisa
berkembang menjadi Guru Merdeka Belajar yang menjadi penggerak perubahan
pembelajaran.
- Mengenali konsep pengembangan diri Guru Merdeka Belajar
sehingga bisa melejitkan karier dan sekaligus berkontribusi terhadap
pendidikan.
Peserta
Guru Belajar Seri Merdeka Belajar
Yang bisa menjadi peserta program Guru Belajar dan Berbagi seri
Guru Merdeka Belajar antara lain :
- Semua Guru
PAUD, SD, SMP, SMA, SMK
- Kepala
Sekolah PAUD, SD, SMP, SMA, SMK
- Semua Guru
SDLB, SMPLB, SMALB
- Kepala
Sekolah SDLB, SMPLB, SMALB
- Tenaga
Administrasi Sekolah
- Tenaga
Kependidikan lain yang sederajat
- Telah
memiliki Akun SIMPKB
Jawaban Guru Belajar Seri Guru Merdeka Belajar
Bagi Bapak / Ibu yang mengikuti pelatihan ini, Sinau-Thewe.com akan membagikan Kunci Jawaban Guru Belajar Seri Guru Merdeka Belajar yang dapat dijadikan referesi bagi Bapak / Ibu dalam belajar, bagi yang memerlukan silahkan kilk tautan berikut :
- Soal & Jawaban Asesmen Pra Program Seri Guru Merdeka Belajar
- Soal & Jawaban Kuis Tujuan Pendidikan & Miskonsepsi Belajar
- Soal & Jawaban Kuis Pemahaman Merdeka Belajar
- Soal & Jawaban Kuis Kunci Pengembangan Guru Merdeka Belajar
Guru Santai juga menyediakan Jawaban Soal Pre dan Post Assessment Program Seri Semangat Guru 2 silahkan klik pada tautan link berikut ini
Kumpulan Soal dan Jawaban Lengkap Pelatihan Mandiri Implementasi Kurikulum Merdeka pada Platform Merdeka Mengajar Dapat Bapak / Ibu lihat dengan cara klik gambar berikut ini :
0 Response to "Jawaban Bimtek Guru Belajar Seri Guru Merdeka Belajar"
Post a Comment